Berita

Kader Posyandu Tulip Indah RW.06 Sanggar Indah Kerjabakti Membersihkan Gedung Posyandu

85
×

Kader Posyandu Tulip Indah RW.06 Sanggar Indah Kerjabakti Membersihkan Gedung Posyandu

Sebarkan artikel ini

Pada hari Senin, 13 Januari 2024, ibu-ibu Posyandu Tulip Indah melakukan kerjabakti membersihkan Gedung Posyandu yang baru di renovasi secara Swadaya bersama warga RW.06 Sanggar Indah Banjaran, Desa Nagrak Kecamatan Cangkuang Kabupaten Bandung.
Ketua RW.06 Bapak Madjauri memberi semangat dan ucapan terima kasih kepada seluruh kader Posyandu Tulip Indah yang telah mau bekerja tanpa lelah tanpa bayaran, membersihkan sisa-sisa pembangunan Renovasi Swadaya gedung Posyandu.
“Kami masih terus melakukan perbaikan dan renovasi sarana dan prasarana RW secara swadaya dan membuka kesempatan pada seluruh warga untuk memberikan bantuan melalui pengurus RW.06”

BACA JUGA  NU Minta Pesantren Tak Terprovokasi Teror Orang Gila